Beranda » Aplikasi » 20 Aplikasi Kimia untuk Pembelajaran Sekolah [Download]

20 Aplikasi Kimia untuk Pembelajaran Sekolah [Download]

Sedang mencari software untuk membantu belajar kimia? Beberapa rekomendasi berikut mungkin akan bermanfaat untuk mu. Perangkat lunak android dan ios dibawah ini bisa kamu install pada smartphone dan membantu untuk memahami pelajaran kimia yang sering dianggap sulit.

Pada kesempatan kali ini sibakua akan membahas mengenai beberapa aplikasi yang dapat membantu sobat sibakua sekalian untuk belajar materi kimia disekolah. Apa itu kimia? Kimia merupakan salah satu cabang ilmu eksakta (sains) yang wajib dipelajari ketika bersekolah. Namun banyak yang tidak menyukainya karena dinilai cukup sulit.

Mendengar kimia saja, apalagi untuk yang masih SMP atau SMA akan banyak yang sangat males dan pengen diganti. Karena pelajaran ini dinilai banyak orang membosankan dan sangat sulit untuk dipahami, terapi tidak ada nama nya pelajaran yang sulit jika kita ingin belajar.

Kimia juga mempelajari mengenai perubahan atau transformasi serta interaksi untuk membentuk materi yang ditemukan dalam kehidupan sehari-hari, dan yang mempunyai masa dan menempai ruang. kimia juga sering disebut sains fisik.

Admin akan membantu untuk mengurangi kesulitan belajar kimia dengan memberikan beberapa rekomendasi tool belajar kimia yang bisa sobat manfaatkan pada perangkat smartphone atau laptop milikmu. Penasaran dong tentunya? mari simak dibawah ini.

Baca juga : Aplikasi Belajar Fisika

Aplikasi Kimia untuk Pembelajaran

tool kimia
aplikasi pembelajaran kimia

Baiklah sampai kita pada beberpaa list yang akan admin berikan kepada sobat untuk membantu pemahaman terhadap materi kimia, antara lain :

Rumus Kimia Lengkap

Tool database yang berisi kumpulan ratusan materi dan rumus kimia untuk jurusan IPA tingkatan SMP, kimia SMA, dan juga perguruan tinggi. Di dalam tool ini terdapat 230 lebih materi kimia.

Berikut beberapa fitur dari tool Rumus kimia SMA lengkap, Materi IPA SMP, Full Offline, bisa dibuka meski tanpa koneksi internet, Materi jelas dan mudah dipahami, FItur Pencarian materi.

Tabel Periodik

Pelajaran kimia sangat erat hubungannya dengan tabel priodik. Pembelajarannya dimulai dengan Tabel Periodik. Pendekatan interaktif terhadap materi pelatihan lebih efektif daripada klasik. Seperti di dalamnya teknologi yang menjadi keluarga bagi murid saat digunakan. Sobat bisa menginstall tool ini di smartphone mu.

Sobat bisa downlaod toolnya disini

Kalkulator Kimia

Tool ini cukup bermanfaat untuk sobat, yang memang suka dengan pelajaran kimia. Tool ini bertujuan untuk memudahkan perhitungan rumus kimia, dimana terdapat beberapa rumus kimia untuk SMP maupun SMA

Dengan tool ini sobat dapat dengan mudah mendapatkan hasil dari perhitungan dengan hanya memasukkan nilai ke dalam kolom yang tersedia.

Kimia

Tool “Kimia” memungkinkan Sobat untuk menemukan reaksi kimia dan untuk memecahkan persamaan kimia dengan satu atau beberapa variabel yang tidak diketahui.

Sobat akan selalu memiliki tabel Periodik dan Kelarutan Mendeleev yang powerfull dan usefull banget. Dan bahkan kalkulator Molar Massa sekarang ada di smartphone mu.

Download aplikaisinya disini.

KingDraw Chemical Structure Editor

Tool ini memiliki fitur lengkap dan gratis untuk yang mau belajar kimia. Kamu bisa mengedit dan meletakkan berbagai struktur kimia terkait yang akan ditambahkan dan lebih banyak mode menggambar.

Kamu juga bisa menghubungkan hasilnya dari hp ke komputer. Akhirnya membentuk semua struktur editor struktur kimia dengan terminal ponsel sebagai pintu masuk.

Bank Soal Kimia SMA/SMK

Seperti namanya, tool ini bersifat database, yang mengandung banyak pembelajaran dan pembahasan soal soal kimia pada tahap sekolah menengah atas, seperti pH dan pOH larutan, kesetimbangan Kimia,

larutan Penyangga, titrasi Asam Basa, stoikiometri Reaksi I , konsep Mol , isotop, Isoton dan Isobar, konfigurasi Elektron dan Elektron valensi, struktur Atom, stoikiometri Senyawa, sistem Koloid, asam Basa Konjugasi, energi Ikatan dan Entalpi Reaksi

Selain itu ada juga pembelajaran mengenai Hukum Hess dan Kalor Reaksi, pergeseran Kesetimbangan Kimia, hidrolisis Larutan Garam dan pH, laju Reaksi, kemolaran, sifat Koligatif Larutan dan juga reaksi Sel Elektrolisis.

 

Kamus Kimia Offline Lengkap

Tool ini menyediakan berbagai perbendaharaan kata dan istilah dalam Kimia Jika sobat kesulitan menemukan arti suatu istilah di bidang Kimia, silahkan mencoba tool offline ini. Ada puluhan ribu kata Kimia berikut maknanya.

Unduh toolnya disini

Ilmu Kimia Organik

Tool yang mengandung informasi dan materi pembelajaran mengenai kimia organik, yang merupakan percabangan studi ilmiah dari ilmu kimia mengenai struktur, sifat, komposisi, reaksi, dan sintesis senyawa organik.

Senyawa organik dibangun terutama oleh karbon dan hidrogen, dan dapat mengandung unsur-unsur lain seperti nitrogen, oksigen, fosfor, halogen dan belerang.

Ilmu Kimia Dasar

Tool yang banyak mengandung pembelajaran mengenai kimia seperti Tool Ini Berisi Bahasan antara Lain Pengertian Kimia, Hukum Kekekalan Massa, Teori atom Dalton, Hukum Perbandingan Tetap, Hukum Perbandingan Bergsobat, Konsep dasar perhitungan stoikiometri, Pereaksi Pembatas, Ion, Anion dan Kation, Aturan Oktet, Teori Atom Thomson, Teori Atom Rutherford, Teori Atom Bohr

Ada juga pelajaran Konfigurasi Elektron, Mekanika Kuantum, Bilangan Kuantum, Elektron Valensi, Reaksi Eksoterm dan Endoterm, Aturan Hund, Prinsip Aufbau, dan Larangan Pauli,

Energi Aktivasi, Termokimia, Entropi, Entalpi Pembentukan Stsobatr, Hukum Faraday, Elektrolisis, Tekanan Uap Larutan, Hukum Hess, Entalpi, Kelompok Unsur-unsur Utama, Ikatan Ion dan Gaya van der Waals

Bahan Kimia Berbahaya

Tool ini memuat informasi dari simbol-simbol bahan kimia berbahaya menurut EEC (European Hazard Symbol), GHS (Global Harmonized System) dan NFPA (National Fire Protection Association) sistem.

Tool ini sangat berguna untuk mengidentifikasi bahaya yang dapat ditimbulkan dari berbagai bahan kimia berbahaya. Download toolnya disini

TSKS (Tatanama Senyawa Kimia Sederhana) Game Match

TSKS (Tatanama Senyawa Kimia Sederhana) Game Match adalah game yang menjodohkan rumus molekul dengan nama senyawa kimia yang sesuai, yang sering kita jumpai dalam kehidupan sehari-hari.

Aplikasi buatan luar yang lain dan mungkin kamu butuhkan diantara :

12. All-In-One Chemistry Software
13. HSC Chemistry
14. Chemical Inventory Software
15. Chematix
16. Ingenuity Pathway Analysis
17. LabCollector LIMS
18. eLogger
19. Freezerworks
20. Vicinity

Game ini cocok untuk usia SMP dan SMA sebagai media memahami tatanama senyawa kimia sederhana (rumus dan nama senyawa kimia).

Baca juga : Aplikasi Belajar Biologi

Sekian materi sibakua mengenai Tool Kimia untuk Pembelajaran Sekolah kali ini, semoga bisa bermanfaat bagi sobat ya. jangan lupa bagikan postingan ini di media sosial mu dibawah ini supaya teman yang lain juga bisa menemukan referensi tool yang pas untuk mereka.

Reza Harahap

Reza Harahap adalah owner SIBAKUA. Seorang Blogger, Youtuber dan Investor. Senang belajar bisnis keuangan. Website ini memberikan peluang usaha, ide bisnis, finansial, tutorial, pekerjaan dan contoh informasi yang berguna lainnya.

Share on: